Selasa, 17 Maret 2009

Bangunan Kolonial Tropis


Berita terbaru tentang bangunan kolonial tropis yang paling menggembirakan saya adalah berita tentang dipakainya kembali gedung Lawang Sewu di Semarang untuk tempat Reservasi Ticketing KA , hore......!!!!
Alasannya adalah akhirnya bangunan itu dihidupkan kembali dan difungsikan.....ditengah2 sudah langkanya bangunan kolonial tropis yang tersisa di kota2 di Indonesia.

Gaya Bangunan Kolonial Topis adalah satu dari gaya bangunan peninggalan Kompeni dimasa jaya mereka. Peninggalan Belanda satu ini memang Ironis. Pertama karena bangunan2 ini adalah wujud penguasaan sistem kolonial pada saat itu sebagai simbol kemewahan mereka di tanah jajahan mereka, namun disisi lain pemerintah2 kota yang gagal memahami peninggalan itu sebagai asset berharga baik dilihat dari sisi turisme maupun peninggalan arsitektural dan benda cagar budaya.


Akhirnya kita bisa saksikan di beberapa kota di Indonesia Bangunan Kolonial Tropis yang masih terawat baik adalah justru yang mendapat bantuan rehabilitasi dari negara asalnya, Nederlands.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar