Rabu, 02 April 2008

ALUTSISTA DR EX-RUSSIA

Meskipun pemakaian akronim antara "ALUTSISTA" dan " ALUTISTA" masih rancu,
bahkan webpage Dephan RI sendiri masih memakai kata2 "alutista" di situs resmi mereka,
saya tetap memakai akronim alutsista dan mudah2an akronim ini yang nanti masuk di kamus besar bahasa Indonesia berikutnya.
Dubes RI berkuasa penuh di warsawa-polandia -Salim said melalui atase pertahanan RI u/warsawa menjelaskan transaksi alutsista antara RI dan Polandia diperkirakan mancapai 405 juta dollar sejak tahun 2004-2005 yang meliputi:

- sky truck
- kapal patroli cepat polisi
- satuan kapal patroli AL

Dan sebagian dari kapal patroli polisi laut tersebut telah aktif di perairan Indonesia sejak awal 2007, salah satunya yang dimiliki Polairud DIY , sewaktu mereka memeriksa kapal kargo berbendera Vietnam yang mendamparkan diri di perairan DIY ( akhir maret 2008)

Negara ex Russia lainnya Belarus, staf kedubes RI menjelaskan bahwa Komisi setingkat dirjen dalam hubungan bilateral tengah mempersiapkansaling kunjungan antara presiden RI - Belarus
Sedangkan Slovak ( anggota tetap DK PBB): Dubes RI Lutfi Rauf menjelaskan hubungan RI dengan Slovak sangat intens dalam kaitannya dengan upaya saling mendukung antara pejabat diplomatik dalam sidang2 dewan di PBB. upaya kemerdekaan Kosovo, reciprocal connection di IPU.

Dari norwegia : menurut dubes RI di Oslo, ada importir khusus barang2 dr Indonesia yang mengambil barang2 dr Indonesia 2 kali setahun, potensi yang bagus sebagai tujuan ekspor.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar