Senin, 27 Juli 2009

LAST OF THE AMAZON

AMAZON INTERACTIVE MAP akan menunjukkan pada anda bagaimana level kerusakan hutan di wilayah itu akibat penggundulan, pembakaran dan penggalian tambang. butuh berapa lama untuk menghabiskan hutan sebesar amazon?.... tidak lama saudara-saudara.
sebelum semuanya habis silakan menikmati gambar2 indahnya :









gambar terakhir ini diambil dari foto satelit NASA pada Terra orbit 3178, pada tanggal 23 juli tahun 2000. Diambil di dekat kota Manaus, Brazil ; Rio Solimoes dan Rio Negro yang membentuk sungai amazon. Kota Manaus terlihat sebagai bercak kelabu pada tengah gambar, di sebelah kanan sungai coklat raksasa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar