Lentera KA diatas ini adalah lentera sinyal KA peninggalan Belanda, dan dari sepanjang Stasiun KA di Pantura hanya ada satu buah ini, dan dipajang di depan Stasiun Slawi. Saya belum sempat mampir ke Museum KA Kuno di Ambarawa tapi saya tidak yakin disana ada yang bentuknya seperti ini.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar